Ini Dia 4 Cara Jualan Online Makin Laris di WhatsApp

Ini Dia 4 Cara Jualan Online Makin Laris di WhatsApp

WhatsApp kini menjadi media paling populer saat ini untuk jualan online. menurut Kominfo menyebutkan sebanyak 83% dari 171 juta pengguna internet di Indonesia, menggunakan WhatsApp.

Melihat data tersebut merupakan peluang emas bagi Anda. Kini Anda dapat menjangkau pasar lebih luas melalui WhatsApp. Lalu bagaimana cara jualan online laris di WhatsApp?

Sebelum lebih jauh Anda harus mengetahui cara jualan online laris di WhatsApp. Anda bisa memahami kenapa bisnis perlu memanfaatkan aplikasi untuk jualan online. 

Alasan utamanya adalah kini bisa mempermudahkan bisnis dan pelanggan untuk bertransaksi tanpa bertatap muka langsung alias secara online.

Pelanggan Anda akan lebih mudah menghubungi bisnis Anda tanpa menginstall aplikasi tambahan. Hubungan yang terjalin baik antara bisnis dengan pelanggan akan membangun loyalitas mereka. Maka dari itu, sangatlah penting bagi bisnis memiliki cara jualan di WhatsApp yang efektif.

Pelajari selengkapnya cara jualan online laris di WhatsApp pada artikel di bawah ini.

4 Cara Jualan Online Makin Laris di WhatsApp

1. Buat Konten Marketing Yang Kekinian 

Image Penggunaan Social Media Platform

Dengan strategi penjualan Anda bisa menawarkan produk secara kaku sebagian besar orang kurang diminati. Dan akan dianggap cara cukup “mengganggu” sehingga mereka tidak memperhatikan iklan yang ditawarkan sampai tuntas dan pesan pun tidak tersampaikan. Karena itu, sebaiknya Anda mengikuti trend content marketing terkini.

Dengan menggunakan jualan online di WhatsApp cukup ampuh untuk menjaring audiens. dengan menggunakan video, gambar, ataupun artikel yang sesuai dengan kebutuhan audiens. 

2. Menggunakan Broadcast Message

Cara Jualan Laris di WhatsApp - Broadcast

WhatsApp merupakan strategi yang sangat cukup ampuh untuk menarik banyak pelanggan. WhatsApp juga menyediakan fitur pengiriman ke banyak nomor sekaligus dalam satu klik.

Namun, Anda harus membuat sebuah pesan yang menarik supaya orang mau membacanya. Anda juga bisa menggunakan bahasa yang personal layaknya seseorang yang mengirimkan pesan.

Sebaiknya Anda menggunakan fitur pesan broadcast ini hanya untuk promosi pada waktu-waktu tertentu. Dengan begitu, Anda tidak akan mengganggu kenyamanan orang yang dikirimi. Dengan cara ini Anda pun bisa meminimalkan potensi nomor Anda diblokir oleh pengguna lainnya.

3.Gunakan Nomor Khusus

Cara Jualan Laris di WhatsApp - Gunakan Nomor Khusus

Apakah saat ini Anda berjualan menggunakan nomor yang sama dengan nomor kontak pribadi? Sebaiknya jualan online di WhatsApp ini Anda tinggalkan. 

Anda usahakan menggunakan satu nomor lainnya yang dikhususkan untuk bisnis. Khususnya di transaksi dan menjawab pertanyaan dari konsumen,  Anda akan lebih fokus menjalankan bisnis. Sebab, pesan yang bersifat pribadi dan pesan untuk urusan bisnis akan terpisah.

4. Konsisten Berpromosi

Cara Jualan Laris di WhatsApp -Konsisten Promosi

Tetaplah konsisten untuk berpromosi! apabila ditemukan kendala di tengah perjalanan, Anda segera identifikasi dan lakukan perbaikan. Dan Anda juga bisa evaluasi secara rutin untuk mengetahui strategi mana kurang efektif dan juga bisa ditingkatkan untuk selanjutnya.

Nah, itu dia tadi beberapa cara jualan di WhatsApp agar laris manis. Hal yang tidak kalah penting dalam berjualan di WhatsApp adalah bagaimana Anda bisa mengoptimalkan CS dalam melayani customer.

Pelajari selengkapnya bagaimana memaksimalkan penjualan dengan meningkatkan closing rate CS Online Anda di Ecourse Closing Rate Hacking Sekarang!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

× Kontak CS Kami